Kata Bijak Mengenai Memahami - KataBijakTupa
Kata bijak memahami adalah sebuah kata kata yang telah disusun dengan sedemikian baik dan menarik sehingga akan memberikan sebuah makna dan arti. Maka dari itu artikel ini telah menuliskan kata kata bijak mengenai memahami. Untuk bisa mengetahui dengan lebih lanjut silahkan di simak dengan sebagai berikut.
![]() |
Kata Bijak Mengenai Memahami |
Kata Bijak Mengenai Memahami - KataBijakTupa
If we have understood something, it is better for us to review it again, so that what we already know will be even better.
Terjemahan :
Bila kita telah memahami sesuatu hal, ada baiknya kita mengkaji ulang lagi, agar apa yang telah kita ketahui semakin lebih baik lagi.
Do not be immediately satisfied with what we have understood, because science is always growing rapidly.
Terjemahan :
Jangan langsung puas dengan apa yang telah kita pahami, karena ilmu selalu berkembang dengan pesat.
Understanding something is good, but even better is always learning to always find new things.
Terjemahan :
Memahami sesuatu hal memanglah baik, namun yang lebih baik adalah selalu belajar untuk selalu menemukan hal-hal yang baru.
Baca Juga
In understanding something we must also have great wisdom in order to make the right decision.
Terjemahan :
Di dalam memahami sesuatu kita juga harus memiliki kebijaksanaan yang besar agar bisa mengambil sebuah keputusan yang tepat.
People who have understanding are people who are always learning and trying.
Terjemahan :
Orang yang memiliki pemahaman adalah orang yang selalu belajar dan berusaha.
Nah itu dia bahasan dari kata bijak mengenai memahami. Melalui bahasan di atas bisa diketahui mengenai kata kata bijak mengenai memahami yang telah tersaji di dalam bahasa Inggris dan tejemahan. Sekian dari artikel ini, mohon maaf bila terjadi kesalahan, terimakasih telah membaca, dan sampai ketemu di artikel terbaru kata bijak tupa.